KEMAMPUAN DAN KEKUATAN PONDASI MINIPILE



Pondasi adalah akar dari sebuah bangunan, bukan karena letaknya dibawah saja, tapi menjadi pokok penting dalam dalam  keberhasilan / kekuatan bangunan. Yang mempengaruhi kekuatan pondasi adalah tergantung dari jenis tanah, massa jenis, jenis kohesi adhesi, kedalaman, dan struktur ( saat penanaman ).

Tidak bisa kita duga dengan apa yang akan terjadi / perubahan geografi dalam beberapa waktu kedepan di dalam kedalaman tanah, untuk itu beban yang ditanggu oleh pondasi dibatasi. Beban yang bekerja hanya boleh sepertiga dari kekuatan desainnya. Setiap pondasi bangunan perlu direncanakan berdasarkan jenis, kekuatan dan daya dukung tanah tempat berdirinya nanti. Selain itu, pondasi dibuat bertujuan untuk menahan beban, antara lain :

1.     Mampu menahan beban horizontal / beban geser ( beban akibat gaya tekan tanh dan beban akibat gaya angin pada dinding )

2.    Beban hidup ( berat bangunan diatasnya & berat beban perorang )

3.    Beban Alam ( air hujan, gempa, salju)

4.    Gaya angkat air

5.    Momen dan Torsi

Pondasi tidak bisa dibuat sembarangan dan asal – asalan, karena itu, saat digunakan, harus benar – benar telah diuji. Metode yang digunakan haruslah benar – benar berpedoman pada rumus dan tata caranya, jika tidak akibatnya akan sangat fatal. Jadi sebaiknya Anda berkoordinasi dengan orang yang tepat dan ahli dibidangnya.


Kami Light Group Indonesia melayani Penjualan dan Pemasangan Pondasi Minipile di wilayah Yogyakarta, ( meliputi Yogyakarta, Bantul, Sleman, Gunung Kidul, Kulon Progo, Wonosari ), Solo, Jawa Tengah ( meliputi Banjarnegara, Purwokerto, Batang, Blora, Boyolali, Brebes, Cilacap, Demak, Purwodadi, Jepara, Karanganyar, Kebumen, Kendal, Klaten, Kudus, Mungkid, Pati, Kajen, Pemalang, Purbalingga, Purworejo, Rembang, Ungaran, Sragen, Sukoharjo, Slawi, Temanggung, Wonogiri, Wonosobo, Magelang, Pekalongan, Salatiga, Semarang, Surakarta, Tegal ).


Untuk info lebih lanjut, silahkan hubungi :
CV. LIGHT GROUP INDONESIA
Jl. KH. Muhdi Gg Komajaya 53, Dewan, Maguwoharjo, Depok, Sleman, Yogyakarta
Telp. / WA / SMS  : 088802725212 / 081804135008 / 081325157177
PIN. BBM 59B4D57E

Comments